Liga Italia: Inter Milan Takluk di Kandang Elang, Rekor Ivan Perisic Berakhir Sia-Sia
Minggu, 17 Oktober 2021 – 03:00 WIB

Winger Inter Milan Ivan Perisic berusaha melewati hadangan pemain Lazio. Foto:Twitter @Inter
Hasil ini tak merubah posisi kedua tim karena Inter masih bertengger di peringkat dua dengan koleksi 17 poin, sementara Lazio masih tertahan di posisi kelima setelah meraup 14 poin dari delapan laga.(mcr15/jpnn)
Inter Milan tak bisa berbuat banyak kala terbang ke markas Lazio pada pekan kedelapan Serie A, Sabtu (17/10) malam WIB.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Jebolan MilkLife Soccer Challenge Bakal Ikuti Turnamen Usia Muda Terbesar di Asia
- Liga Italia: AC Milan Berpesta Gol ke Gawang Udinese
- Bayern Vs Inter Milan 1-2: Martinez Melihat Penderitaan
- Hasil Liga Champions: Arsenal Bikin Madrid Babak Belur, Inter Iris Tipis Munchen
- Live Streaming Bayern Muenchen Vs Inter Milan, Mungkin Hujan Gol
- Derbi Della Madonnina, Inter Milan tak Diperkuat Lautaro Martinez