Lihat 11 Perempuan Ini, Ada Mahasiswi dan Janda
Kapolsek Ulee Lheue, Banda Aceh Iptu Hilmi menyampaikan botol bekas minuman keras yang diamankan di lokasi penangkapan sebelas perempuan tersebut berjenis anggur, sehingga mereka harus diamankan.
"Semua pelanggar syariat Islam dan barang bukti tersebut telah diamankan Satpol PP dan WH Banda Aceh guna menjalani hukuman sesuai dengan Qanun Aceh No. 11 Tahun 2000," kata Iptu Hilmi.
Adapun sebelas perempuan yang diamankan tersebut berinisial JM (26) asal Aceh Besar, SF (22) asal Aceh Utara, AH (21) asal Aceh Utara, MF (25) asal Pidie, DS (25) asal Sumatera Utara.
"Kemudian, ada ROS (25) asal Banda Aceh, WN (40) asal Sumut, CNF (18) asal Bireuen, NTS (25) asal Aceh Besar, EM (25) asal Aceh Besar dan RWD (18) asal Aceh Tamiang," kata kapolsek. (antara/jpnn)
Di dekat para mahasiswi dan janda ini ditemukan botol minuman keras. Laki-lakinya pada kabur.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Mahasiswi Mengaku Korban Pelecehan Seksual Manajer BUMN Cabut Laporan, Alasannya
- Video Viral Ridwan Kamil soal Nafkahi Janda, Jubir Bantah Begini
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- Norak, Ucapan Ridwan Kamil Dihujat Warganet Gegara Menyindir Janda
- Trending di X: Ridwan Kamil Dicecar Warganet karena Rendahkan Janda