Lihat, Aksi Unik Aktivis Lingkungan Lawan Pencemaran

Lihat, Aksi Unik Aktivis Lingkungan Lawan Pencemaran
PEDULI LINGKUNGAN: Lima orang aktivis lingkungan Surabaya menggelar aksi dengan mengenakan kostum ikan duyung di atas perahu karet di Kali Mas Surabaya, Rabu (8/3). Aksi tersebut dilakukan karena tingginya angka pencemaran sungai di Surabaya. Foto Andy Satria/Radar Surabaya/JPNN.com

“Kami juga menggalakkan program membuat instalasi pengolahan air limbah, baik skala kecil maupun yang komunal,” tandas Musdiq. (jar/nur)


Sungai di Surabaya, Jawa Timur mengandung polutan tinggi, yang paling banyak menjadi penyebab pencemaran sungai adalah limbah rumah tangga.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News