Lihat, Bakamla RI Kembali Tangkap Ballpress Ilegal
Jumat, 31 Januari 2025 – 22:30 WIB

Bakamla RI melalui unsur KN Pulau Marore-322 berhasil menangkap KMP FRD 5 yang bermuatan 18 truk, tiga di antaranya mengangkut Balpres Ilegal dengan total 1.200 koli tekstil di Perairan Patimban Subang, Jawa Barat, Jumat (31/1/2025). Foto: Humas Bakamla RI
“Hal ini merupakan salah satu Program Asta Cita Presiden RI Jenderal TNI (Purn) Prabowo Subianto dalam Pemberantasan Penyelundupan,” ujar Irvansyah seperti dilansir dalam siaran pers Pranata Humas Ahli Muda Kapten Bakamla Yuhanes Antara.(fri/jpnn)
Bakamla RI melalui unsur KN Pulau Marore-322 berhasil menangkap KMP FRD 5 yang bermuatan 18 truk, tiga di antaranya mengangkut Balpres Ilegal,
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Aktivis Muda: Kritikan Konstruktif Perlu untuk Beri Masukan Kepada Pemerintah
- Setelah Ikut Retret, Bupati Kepulauan Mentawai Rinto Wardana Siap Sinergikan Program Pusat dan Daerah
- Laksda TNI Edwin Bicara Soal Peran Strategi TNI AL Menjaga Potensi Maritim Menuju Swasembada Pangan
- Terlibat Keributan di THM, 1 Anggota TNI AL Tewas, 2 Prajurit Terluka
- Laksda Edwin Ungkap Potensi Laut untuk Swasembada Pangan Lewat Buku
- Wamen Todotua Pasaribu Dorong Investasi Energi Terbarukan di Indonesia