Lihat, Banyak yang Melirik saat Prabowo Dapat Brevet Wing TNI AU
Rabu, 08 Maret 2023 – 14:54 WIB
"Ini kehormatan, dan lebih dari itu saya diberi pengalaman. Saya juga merasakan soal pertahanan itu tidak gampang," katanya.
"Tanpa pertahanan yang kuat, kita akan selalu diganggu dan diinjak-injak bangsa lain. Tanpa pertahanan kuat, kekayaan kita akan diambil terus. Itu pelajaran yang saya dapat hari ini," ujar Prabowo. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Setelah menjajal F-16, Prabowo mengaku baru sadar betapa sulitnya menjadi penerbang TNI AU.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Sinergi dengan Polri & TNI, Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di 3 Wilayah Ini
- Al Araf Nilai Jokowi Memalukan Turun Kampanye di Pilkada 2024
- Di Hadapan Menhan-Panglima TNI, Legislator Bicara Kasus di Sumut, Prajurit Jangan Terpancing
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun