Lihat Ekspresi Wawako Bekasi Saat Menanggapi OTT Rahmat Effendi Oleh KPK

jpnn.com, BEKASI - Wakil Wali Kota (Wawako) Bekasi Tri Adhianto memberi tanggapan soal Wali Kota Rahmat Effendi yang ditangkap KPK.
Berawal saat awak media menunggu Tri yang bakal menghadiri peluncuran salah satu tim futsal Kota Bekasi di Hall Futsal Perum Jasa Tirta II, Bekasi Timur, Kamis (6/1).
Seusai giat tersebut, awak media sudah menunggu Tri di pintu keluar Hall Futsal tersebut.
Tri pun bersedia melayani pertanyaan dari awak media, termasuk soal menanggapi OTT Rahmat Effendi oleh KPK.
Meski memakai masker, tampak ekspresi wajah Tri bak orang yang sedang kelelahan.
Kantong mata Tri hitam seperti orang yang kurang tidur atau istirahat.
Kendati demikian, Tri menjawab pertanyaan awak media dengan lugas dan jelas.
Mas Tri -sapaan akrab dia- mengaku sedih dan prihatin atas kejadian yang menimpa Rahmat Effendi.
Wakil Wali Kota Bekasi Tri Adhianto memberi tanggapan soal Wali Kota Rahmat Effendi yang ditangkap KPK.
- KPK Periksa Roby Tan dalam Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan IT
- KPK Tetapkan 5 Tersangka Korupsi Kredit LPEI, Kerugian Rp11,7 Triliun
- Usut Kasus Pajak, KPK Panggil Bos PT Wildan Saskia Valasindo dan Bahari Buana
- KPK Absen Sidang Praperadilan, Pengacara Hasto: Semoga Ini Bukan Akal-akalan
- KPK Panggil Ferry S Indrianto terkait Kasus Korupsi Barang dan Jasa Perkeretaapian
- Pemberantasan Korupsi di Era Prabowo Bukti Narasi Menjadi Nyata