Lihat! Kejadian Mengharukan di BWF World Tour Finals 2024
Sabtu, 14 Desember 2024 – 08:03 WIB
Namun, Lee Zii Jia tak bisa melawan kondisinya sendiri. Dia mundur, retired.
Kursi roda membantunya keluar dari lapangan (lihat cuplikannya pada IG di atas).
Situasi tersebut membuat persaingan di Grup A mendadak ribet, lantaran seluruh poin Lee Zii Jia dihapus.
Akhirnya, Anders Antonsen dan Chou Tien Chen lah yang berhak lulus ke semifinal. (bwf/jpnn)
bwf
Pada hari terakhir penyisihan grup BWF World Tour Finals 2024 kemarin, muncul kejadian sangat dramatis, mengharukan.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Jadwal Final BWF World Tour Finals 2024: 3 Rekor Menunggu Ganda Putra Denmark
- Jangan Cari Nama Pemain Indonesia di Daftar Finalis BWF World Tour Finals 2024
- BWF World Tour Finals 2024: Nami/Chiharu ke Final, Juara Bertahan Tinggal Satu
- Live Streaming Semifinal BWF World Tour Finals 2024: Ayo, Indonesia!
- BWF World Tour Finals 2024: Ada Kejutan, Emosi Tuan Rumah Naik Turun
- Heboh! Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong Tembus Final BWF World Tour Finals 2024