Lihat Kekompakan Jokowi dan Ganjar Kenakan Kemeja Putih di Pasar Legi Solo
Senin, 10 April 2023 – 21:01 WIB
“Kalau melihat yang namanya pasokan itu banyak, ya pasti turun. Kalau kita lihat harganya turun pasti pasokannya banyak. Itu teori ekonomi,” ujar dia.
Di akhir tinjauan, Jokowi dan Ganjar tampak kembali masuk ke mobil kepresidenan. Jokowi masuk lebih dulu di seat belakang sisi kiri mobil, sementara Ganjar menyusul di seat belakang kanan.
Setelah itu, Jokowi dan Ganjar diagendakan salat tarawih di Masjid Raya Syekh Zayed bersama pihak Uni Emirat Arab (UAE) selaku pemberi hadiah bangunan masjid itu. Jokowi dan Ganjar juga dijadwalkan mengikuti Haul MBZ Zayed Humanitarian Day di Hotel Swiss Bell Solo. (cuy/jpnn)
Presiden Jokowi dan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo kompak mengenakan kemeja putih saat meninjau harga bahan pokok di pasar.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Akbar Yanuar