Lihat Nih, Ribuan Prajurit TNI AL Kompak Bergoyang 'Gemu Famire'
Selasa, 02 Agustus 2016 – 17:45 WIB
“Saya harap, seluruh personel tahu, dan terampil dalam memainkan gerakan senam Gemu Famire ini,” ucap Rudy Hamzah.
“Bila senam itu dimainkan secara ikhlas, maka saya meyakini akan berdampak pada kesehatan kita sendiri.”
Lagu pada senam Gemu Famire ini merupakan lagu daerah yang berasal dari Flores Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan dikemas sedemikian rupa menjadi musik Senam Gemu Famire versi TNI AL.
“Musik dan gerakannya mudah diikuti serta mendorong kita untuk bergoyang, senang, murah meriah dan menyehatkan,” pungkasnya.(fri/jpnn)
Setelah melewati beberapa kali sesi latihan, sedikitnya 1.750 prajurit, pegawai negeri sipil (PNS) dan Jalasenastri Pangkalan Utama TNI AL
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pertebal Dukungan ke Luluk-Lukman, Sukarelawan Cantiq Surabaya Gelar Konvoi
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol