Lihat, Sejumlah Guru Honorer K2 Menangis
Sabtu, 22 September 2018 – 14:30 WIB
”Dengan adanya ketentuan itu (Permen PAN-RB) sudah tidak ada artinya lagi pengabdian mereka selama belasan hingga puluhan tahun,” jelas Rendra.
Sebagai ikhtiar, Pemkab Malang sudah berkali-kali meminta Kemen PAN-RB untuk menjadikan guru-guru K2 sebagai prioritas pengangkatan PNS. ”Kalau tesnya harus dibarengkan dengan yang muda-muda, dari segi kompetensi pasti yang sudah sepuh-sepuh ini akan kalah,” pungkasnya kesal. (iik/c2/riq)
Para guru honorer K2 Kabupaten Malang kecewa, menangis saat menggelar aksi unjuk rasa di depan gedung dewan, Kamis (20/9).
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
- Belasan Ribu Honorer Gagal PPPK 2024 Tahap 1, Tak Bisa Daftar Lagi, Terus Piye?
- Tak Lulus Seleksi Administrasi, 218 Pelamar PPPK Pemkot Batam Mengajukan Sanggahan