Lihat Tampang Dokter Sabu-Sabu dari Lombok Timur Itu, Apa Anda Mengenalnya?
Rabu, 14 April 2021 – 21:14 WIB
Dia sedang menunggu rekannya yang akan mengambil sabu-sabu.
Tak berselang lama, rekannya berinsial MIG datang. Dokter sabu-sabu terlihat akan memberikan bungkusan rokok.
Saat itulah polisi bergerak cepat, melakukan penangkapan.
Dokter sabu-sabu sempat lolos dan berupaya kabur ke arah timur menggunakan sepeda motor.
Namun, polisi yang sudah siaga membuat pria asal Kecamatan Wanasaba, Lotim, itu diringkus bersama rekannya MIG.
”Saat kami tangkap, si dokter membuang bungkusan rokok itu ke selokan,” kata Helmi.
Disaksikan warga sekitar, polisi menemukan barang bukti yang dibuang. Setelah dibuka, bungkusan rokok itu berisi sabu-sabu.
”Total beratnya 15 gram,” kata Helmi.
Dokter sabu-sabu tertangkap saat melakukan transaksi di depan sebuah SPBU. Sempat berusaha kabur...
BERITA TERKAIT
- Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu dari Tawau Digagalkan, Bea Cukai Ungkap Kronologinya
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- Sarbin Sehe Tegaskan Narkoba dan Judi Online adalah Musuh Kemanusiaan
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus
- Polda Riau Tangkap 270 Pelaku Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Sesuai Perintah Kapolri