Lihat Tiga Koper Dimas Kanjeng Isinya Duit Asing Semua
Kamis, 20 Oktober 2016 – 10:48 WIB

Duit Dimas Kanjeng. Foto: dok JPG
Sebagai imbalannya, korban Muhammad Ali diberikan tiga koper yang disebut berisi uang mata asing.
Hanya saja, dua koper tidak diperbolehkan dibuka hingga disentuh Dimas Kanjeng.
Setelah Taat Pribadi ditangkap oleh Polda Jatim, korban akhirnya melapor dan menyerahkan barang bukti. (end/flo/jpnn)
SURABAYA—Polda Jatim, merilis barang bukti penipuan Dimas Kanjeng, berupa tiga koper berisi uang mata asing. Barang bukti tersebut diperoleh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eks Anggota DPRD Palembang Tusuk Mantan Istri Secara Membabi Buta
- Berkedok Jadi Tukang Buah, Maling Gasak Motor Pak RT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Pelaku Mutilasi Sang Kekasih yang Sedang Hamil Diancam Hukuman Mati
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna