Lihat, Traktor – Traktor Itu Masuk Pegadaian
Dia menambahkan, menjelang Lebaran ini untuk jumlah transaksi di Pegadaian Ngawi mengalami peningkatan 10-15 persen. Baik transaksi keluar maupun masuk.
‘’Transaksi keluar didominasi warga yang hendak menebus jaminan barang perhiasan karena mau dipakai Lebaran. Sedangkan transaksi masuk didominasi barang jaminan non-emas, salah satunya traktor,’’ ungkapnya.
BACA JUGA: Ada Kemungkinan Ahmad Dhani Dipindah
Karmuji, salah seorang warga, mengaku biasa menggadaikan traktor miliknya saat membutuhkan dana segar. Nyaris setiap selesai musim tanam dia memasukkan traktornya ke pegadaian. untuk membeli pupuk dan kebutuhan sawah lainnya.
‘’Kalau sudah panen dan waktunya tanam diambil lagi,’’ ungkap warga Desa Watualang, Ngawi, tersebut. (tif/isd)
Agar bisa berlebaran, sejumlah warga Ngawi, Jawa Timur, sengaja menggadaikan traktor miliknya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Badai Emas Pegadaian Periode III Masih Berlanjut, Waspada Terhadap Penipuan!
- Bantu Korban Erupsi Gunung Lewotobi, Pegadaian Hadir untuk Masyarakat Bukan Hanya Soal Bisnis
- Pegadaian Salurkan Bantuan kepada Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi
- Dirut Pegadaian Raih Penghargaan sebagai Tokoh Pendukung Inklusivitas Keuangan
- Dirut Pegadaian: Bersama Kita Dukung Agar Produk UMKM Bisa Naik Kelas Hingga Mendunia
- The Gade Creative Lounge Pegadaian Membuka Peluang Mahasiswa untuk Meraih Prestasi