Lihat Wajah Bayi dalam Kandungan Lesti, Rizky Billar: Masyaallah
Minggu, 07 November 2021 – 05:59 WIB

Lesti Kejora dan Rizky Billar. Foto: Instagram/lestykejora
jpnn.com, JAKARTA - Pasangan selebritas Rizky Billar dan Lesti Kejora tengah menunggu kelahiran anak pertama.
Keduanya tidak sabar bisa segera bertemu dengan buah hati.
Terbaru, Rizky Billar memperlihatkan hasil USG calon bayi yang dikandung Lesti Kejora.
Dalam foto yang diunggah ke Instagram, wajah anak pertama mereka mulai terlihat jelas.
"Masyaallah buah hatinya papa dan bunda," ungkap Rizky Billar, Sabtu (6/11).
Hal senada juga disampaikan oleh Lesti Kejora.
Dia juga mengunggah foto hasil USG calon bayi yang berada dalam kandungannya.
"Masyaallah buah hatinya papa dan bunda," ujar Lesti Kejora.
Pasangan selebritas Rizky Billar dan Lesti Kejora tengah menunggu kelahiran anak pertama.
BERITA TERKAIT
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua
- Rizky Billar dan Lesti Kejora Akhirnya Umumkan Nama Anak Kedua
- Rizky Billar Pilih Pengasuh Bersertifikasi untuk Menjaga Anak Kedua