Lika-Liku Bisnis Makanan Indonesia di Australia

Lika-Liku Bisnis Makanan Indonesia di Australia
Lika-Liku Bisnis Makanan Indonesia di Australia

"Saat ini di Australia, makanan Indonesia tidak sepopuler makanan Thailand atau Vietnam," katanya.

"Ada banyak pengeluaran untuk membuka bisnis restoran, untuk biaya sewa, membayar inspeksi kesehatan, dan kadang setelah tempat diinspeksi, selalu ada saja hal yang harus diperbaiki atau diubah."

Lielie mengatakan kesehatan konsumen beresiko jika membeli makanan di sosial media yang tidak memiliki peraturan.

"Restoran juga harus memiliki insuransi yang cukup besar, karena kita harus memastikan produk makanan kita aman."

Diterbitkan 12/09/2017 pukul 14:30 AEST. Simak pula laporannya dalam bahasa Inggris di sini.



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News