Lima Bom Mobil Serentak Meledak
Rabu, 26 Agustus 2009 – 04:58 WIB

Foto : AP Photo/Allauddin Khilji
Ledakan lainnya juga terjadi sebelumnya Selasa pagi waktu setempat di Afghanistan selatan yang menelan korban tentara Amerika Serikat. "Ledakan ledakan bom itu menewaskan empat tentara AS,"kata juru bicara militer Lt. Christine Sidenstricker.
Tercatat, ledakan di Afghanistan selatan itu membuat jumlah tentara AS yang tewas di Afghanistan kian banyak. Di bulan ini saja sudah 41 tentara AS tewas di Afghanistan. Agustus ini adalah bulan paling mematikan kedua di negara itu sejak invasi AS tahun 2001. Bulan lalu tercatat 44 tentara AS tewas. Secara keseluruhan AS menempatkan 60 ribu pasukannya di Afghanistan dan untuk tahun ini saja sudah 172 tentara AS tewas.(AP/ara/jpnn)
KANDAHAR - Lima bom mobil secara serentak meledak di dekat sebuah kantor perusahaan konstruksi asal Jepang yang baru saja mendapat kontrak pembangunan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza