Lima Cara Alami Redakan Mulas untuk Bumil

Ini bukan berarti anda jadi anti terhadap makanan padat. Jika anda ingin mengkonsumsi makanan yang padat, kunyahlah perlahan sehingga makanan bisa dicerna dengan baik. Smoothies, milkshake, yoghurt, atau puding adalah pilihan yang baik. Konsumsi makanan yang mengandung banyak protein seperti susu dan yoghurt minum.
4. Tidur dengan cara cerdas
Untuk menghindari mulas mendadak di malam hari, sebaiknya tiga jam sebelum tidur anda sudah tidak mengasup makanan. Selain itu, perlu juga meninggikan posisi kepala di tempat tidur dan meletakkan bantal di bawah kaki. Hal ini berguna untuk mencegah agar asam lambung tidak naik ke kerongkongan.
5. Atur konsumsi suplemen kalsium
Tidak dilarang jika anda mengkonsumsi suplemen mengandung kalsium yang sudah diberikan dokter selama hamil. Tapi jangan diminum bersamaan dengan vitamin prenatal. Sebab, terlalu banyak kalsium juga bisa memblokir penyerapan zat besi dan berakibat pada anemia. Hindari pula antasid yang mengandung aluminium yang bisa menyebabkan sembelit.(fny/jpnn)
SAAT tengah hamil besar, seringkali ibu merasa kondisi tubuhnya tidak nyaman misalnya sering berkeringat, sakit punggung, tidak nyaman saat tidur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik