Lima Daerah Raih Penghargaan Raksaniyata 2011

Lima Daerah Raih Penghargaan Raksaniyata 2011
Lima Daerah Raih Penghargaan Raksaniyata 2011
Selain memberikan penghargaan, Boediono juga memberikan Tanda Kehormatan Satyalencana Pembangunan kepada 12 orang yang sebelumnya telah memperoleh Kalpataru dari Presiden atas jasanya dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup. Mereka adalah Mashuri (Jateng), Raichul Amar (Sumbar), Frans Manansang (Jabar), Didi SJ Manengkey (Sulut), Marthen Mandenasi (Papua), Antipas Laana (NTT), Mujiman (Yogyakarta), Supri (Jatim), Mulyono Herlambang (Jateng), Kade Sidiyasa (Kaltim), Rustam Ibrahim (Jakarta), dan Huki Radadiman (NTT). (awa/jpnn)

JAKARTA - Wakil Presiden (Wapres) Boediono menyerahkan penghargaan Raksaniyata 2011 kepada lima kabupaten. Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News