Lima Juta Liter BBM Terbakar
Senin, 19 Januari 2009 – 01:29 WIB
Depo Plumpang memiliki peran sentral dalam distribusi BBM di Jabotabek yang notabene menjadi pusat perputaran bahan bakar terbesar di Tanah Air. Saat ini Depo Plumpang menyalurkan berbagai macam produk yaitu premium, kerosene, solar, biosolar, pertamax, dan pertamax plus.
Depo itu melayani SPBU se-Jabodetabek dan memasok premium ke 600 SPBU. Tak hanya itu, Depo Plumpang bahkan menyuplai pertamax hingga ke Bandung. Depo Plumpang juga menyuplai 11.000 kilo liter/hari untuk premium, 4.200 kilo liter/hari kerosene, dan solar plus biosolar sebesar 5.100 kilo liter/hari.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Purnomo Yusgiantoro mengatakan, tabung yang terbakar adalah tabung 24 yang berisi premium dengan oktan 88 sebanyak 5.000 kilo liter. “Namun laporan yang kami terima, tangki itu tidak penuh,” ujarnya. (TIM JP)
JAKARTA - Kebakaran hebat terjadi di Depot Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, Minggu (18/1) malam. Sampai dini haru tadi, api masih berkobar dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut ASDP Tinjau Pelabuhan Merak-Bakauheni Demi Layanan Prima Menjelang Nataru
- Honorer Peserta Seleksi PPPK 2024 Sudah Mendapat Pembekalan Kepegawaian, Keren nih
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Jampidum Terapkan RJ pada Kasus Anak Curi Perhiasan Ibu Kandung
- 5 Berita Terpopuler: Hari Guru Nasional, Mendikdasmen Beri 3 Kado, soal Tunjangan ASN dan Honorer Terungkap
- Prediksi Cuaca BMKG, Seluruh Jakarta Diguyur Hujan Siang Ini