Lima Kali, Barito Putera Tak Pernah Kalah
Senin, 19 Februari 2018 – 14:31 WIB

Skuat Barito Putera mendapat arahan dari Head coach Barito Putera, Jacksen F Tiago sebelum sesi latihan. Foto: kaltimpost/jpg
Saat ini, tim berjuluk Laskar Antasari sudah bertolak ke Banjarmasin dengan penerbangan malam tadi.
Baca Juga:
Mereka rencananya akan memperkenalkan secara resmi skuat Barito Putera untuk Liga 1 2018 di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada Senin (19/2) sore. (dkk/jpnn)
Barito Putera sejauh ini telah melakukan lima kali uji coba pasca terlempar dari Piala Presiden 2018. Dari rangkaian tersebut, mereka tak pernah kalah.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Pekan ke-24 Tuntas, Ini Klasemen Sementara Liga 1
- Barito Putera Kalahkan Bali United 3-1
- Luar Biasa! 4 Gol Lahir dari Laga Persija Vs Persib
- Vitor Tinoco Punya Beban Berat Membawa Perubahan Positif Bagi Barito Putera
- Persebaya Telan 4 Kekalahan Beruntun, Ini Kata Azrul Ananda
- Barito Putera Vs Persebaya 3-0, Cek Klasemen Liga 1