Lima Manfaat Timun untuk Kesehatan, Menyehatkan Jantung hingga Mengurangi Stres
Selasa, 29 Juni 2021 – 21:41 WIB
Serat dari mentimun bisa mencegah penumpukan kolesterol di pembuluh arteri dan penyumbatan.
5. Meningkatkan pergerakan usus
Mengonsumsi mentimun secara teratur juga bisa membantu menunjang pergerakan usus.
Serat larut dan kandungan air akan meningkatkan konsistensi feses, mencegah sembelit.
Mentimun mampu meningkatkan frekuensi buang air besar sambil memberi makan bakteri baik untuk usus. (genpi/jpnn)
Mentimun merupakan salah satu sayur yang mudah didapatkan dalam kehidupan sehari-hari, ternyata memiliki banyak manfaat. Simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- GENIX 2, Solusi Relaksasi Modern di Tengah Gaya Hidup Aktif
- MASINDO Gelar Diskusi, Soroti Kesadaran Risiko Kesehatan Mental di Lingkungan Kerja
- Sysmex Indonesia Luncurkan Alat Hematologi Flagship, XR-Series
- Kelainan Bawaan Pada Bayi Baru Lahir Kerap Terjadi, Deteksi Dini Penting Dilakukan
- Hari Osteoporosis Nasional 2024: Kesadaran Masyarakat Akan Kesehatan Tulang Dinilai Masih Kurang
- 10 Rahasia Sehat yang Dokter Tidak Pernah Ceritakan