Lima Parpol Bentuk Tim Audit Data Pemilih
Jumat, 18 Mei 2012 – 18:21 WIB
JAKARTA-Lima partai politik (parpol) akan membentuk tim audit untuk mendampingi Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta dalam pendataan pemilih. Pembentukan tim ini merupakan bentuk kekecewaan parpol terhadap kinerja KPU DKI yang dinilai tidak beres dalam menyusun daftar pemilih. "Kalau perlu ada audit data pemilih, supaya pada waktunya nggak ada yang komplain," ujar juru bicara pasangan calon Jokowi-Ahok tersebut.
"Kami buat tim bersama untuk dampingi KPU supaya beres," kata Ketua DPD Partai Gerindra DKi Jakarta, M.Taufik dalam jumpa pers di Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Jumat (18/5).
Taufik dipercaya sebagai ketua tim audit ini. Ia mengatakan, timnya siap melakukan audit terhadap data pemilih sementara yang dirilis KPU DKI. Ia menambahkan, tim audit dianggap perlu agar saat penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) tidak ada lagi keberatan dari berbagai pihak.
Baca Juga:
JAKARTA-Lima partai politik (parpol) akan membentuk tim audit untuk mendampingi Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta dalam pendataan pemilih.
BERITA TERKAIT
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait
- 3 Pejabat Pemkab Banggai jadi Tersangka Tindak Pidana Pemilu 2024
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Pilkada Masuk Masa Tenang, Bawaslu Serang Fokus Mengawasi 2 Titik Rawan