Lima Partai Deklarasikan Mantan Kapolda Jatim Jadi Bacawali Surabaya
Minggu, 26 Januari 2020 – 19:23 WIB

Kapolda Jawa Timur Irjen Machfud Arifin. Foto: Jawapos.com
Sementara itu, Machfud Arifin bersyukur karena telah mendapat dukungan partai, yakni PKB (5 kursi), Gerindra (5 kursi), Demokrat (4 kursi), PAN (3 kursi), dan PPP (1 kursi).
"Minimal persyaratan sudah terpenuhi (10 kursi). Sejauh ini sudah lima partai yang fixed dan sisanya menyusul. Tidak menutup kemungkinan beberapa partai lain akan menyusul memberikan dukungan," kata Machfud. (antara/jpnn)
Jika dijumlah, lima partai itu memiliki jumlah kursi 18 di DPRD Kota Surabaya. Syarat itu sudah melebihi syarat minimal yakni 10 kursi.
Redaktur & Reporter : Fajar W Hermawan
BERITA TERKAIT
- Pesan Mardiono Saat Hadiri Pelantikan Gubernur Papua Pegunungan & Bangka Belitung
- Elite PKS Bertemu Petinggi Gerindra, Terlihat Santai Penuh Kehangatan, Dasco: Silaturahmi
- KPK Pastikan Tak Ada Kendala dalam Penyidikan Tersangka Anggota DPR Anwar Sadat
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- 9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Ini Pesan dan Harapan Wamendagri Ribka
- Ada Kabar Pilkada Banggai Bakal Rusuh, Masyarakat Diimbau Jangan Termakan Isu