Lima Tahun ke Depan, Ada Perguruan Tinggi Bakal Bangkrut
Senin, 02 Desember 2019 – 15:10 WIB

Dirjen SDID Kemendikbud Prof Ali Ghufron Mukti. Foto: Mesya/JPNN.com
Untuk mengantisipasi hal tersebut, mau tidak mau harus mengembangkan pendidikan online terutama program studi. Kemudian dosennya harus literate terhadap perkembangan internet of things, perkembangan hasil revolusi 4.0.
"Jadi proses pembelajarannya harus diubah. Jadi lebih ke arah pemanfaatan teknologi, ini proses pembelajaran yang sangat gampang. Di Trisakti misalnya, dari rumah bisa mengakses perpustakaan. Pinjam buku bisa diakses dari kamar tidur," tandasnya.(esy/jpnn)
Prof Ali Ghufron Mukti memprediksikan satu sampai dua perguruan tinggi yang bangkrut dalam lima tahun ke depan. Bahkan dalam 10 tahun depan, jumlah perguruan tinggi yang bangkrut akan bertambah.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Ketua Yayasan Buka Suara Soal Kisruh Internal Universitas Malahayati Lampung
- Mendiktisaintek Bertemu Wakil Menteri Rusia, Hasilnya Ini
- Inilah 7 Sub-Bidang Ilmu dari Kampus di Indonesia Masuk Top 100 Dunia
- Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Libatkan Mahasiswa dari 44 Perguruan Tinggi untuk Kembangkan Potensi Desa
- Ajak Perguruan Tinggi Memperkuat Danantara, Viva Yoga: Pastinya dengan Kajian Ilmiah