Lin dan Knicks Tak Kunjung Kalah
Tujuh Kali Menang Berturut-turut, Menunggu Anthony
Jumat, 17 Februari 2012 – 15:36 WIB
"Sebagai point guard, tembakan saya selama ini banyak sekali. Saya pikir itu belum tentu baik. Saya pikir lebih baik lagi bila saya bekerja sebagai distributor bola, mengajak pemain-pemain lain untuk menemukan ritme," tuturnya seperti dilansir Associated Press.
Baca Juga:
"Minimnya" poin Lin itu mungkin tidak memenuhi harapan tinggi ribuan penggemar yang menonton di Madison Square Garden. Tapi, mereka tetap menunjukkan dukungan luar biasa. Membawa poster-poster dukungan, meneriakkan "MVP!?, dan memakai topeng Lin.
Berbagai julukan baru juga mereka tunjukkan. Antara lain "Lin Your Face" dan "Linderella."
Sama seperti sebelumnya, Lin hanya bisa geleng-geleng kepala. "Ini gila. Tapi terima kasih atas energi yang selalu kalian tunjukkan," kata Lin kepada penonton.
NEW YORK - Jeremy Lin sudah jadi top scorer, sudah jadi penyelamat detik terakhir untuk New York Knicks. Rabu malam lalu (15/2, kemarin WIB), pemain
BERITA TERKAIT
- Proliga 2025: Thuy Cedera, Gresik Petrokimia Kalah dari Jakarta Livin
- Asyik, Laga Pelita Jaya vs Dewa United Disiarkan Gratis di Youtube
- Nova Arianto Cukup Puas Komposisi Skuad Timnas U-17 Indonesia, tetapi Punya Catatan
- Prawira Bandung Siap Bikin Kejutan di IBL 2025
- Menuju Piala Asia 2025, Timnas U-17 Indonesia Gelar TC Perdana di Stadion Sidolig Bandung
- IBL 2025: Skuad Mentereng, Dewa United Percaya Diri Meruntuhkan Dominasi PJ dan SM