Lindungi Masyarakat, Kanwil Bea Cukai Kalbagsel Musnahkan BKC Ilegal Sebanyak Ini

“Pemusnahan menjadi bentuk komitmen dan keseriusan Bea Cukai dalam menjalankan fungsi pengawasan," tegasnya.
Dwijo juga mengucapkan terima kasih kepada segenap pihak yang terlibat, seperti aparat penegak hukum, pemerintah daerah, dan masyarakat yang telah turut serta mendukung dalam upaya memberantas barang kena cukai ilegal.
"Kami bertekad untuk terus mengedepankan tindakan yang tegas terhadap setiap bentuk pelanggaran yang dapat merugikan masyarakat, negara, dan perekonomian,” tegas Dwijo kembali.
Melalui pemusnahan, lanjut Dwijo, Kanwil Bea Cukai Kalbagsel membuktikan komitmennya dalam penegakan hukum di bidang kepabeanan dan cukai.
Selain itu, kegiatan tersebut menegaskan peran Bea Cukai sebagai pelindung masyarakat dari peredaran barang kena cukai ilegal dan memberikan efek jera kepada para pelanggar aturan di bidang kepabeanan dan cukai. (mrk/jpnn)
Kanwil Bea Cukai Kalbagsel menggelar pemusnahan BKC ilegal hasil penindakan di sepanjang 2024, ini tujuannya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- BKC Ilegal Hasil Penindakan di 2024 Dimusnahkan Bea Cukai Sangatta, Sebegini Nilainya
- Ini Upaya Bea Cukai Memperkuat Eksistensi Komoditas Unggulan Sulut di Pasar Global
- Bea Cukai Berikan Izin Kawasan Berikat ke Perusahaan Asal Semarang Ini
- Manfaatkan Fasilitas KITE, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Jaket & Celana ke Jepang
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC
- UMKM Palangkaraya Sukses Ekspor Ikan Hias ke Singapura Berkat Pendampingan Bea Cukai