Lindungi Warisan Budaya, Pemerintah Lakukan Revitalisasi KCBN Muarajambi

Lindungi Warisan Budaya, Pemerintah Lakukan Revitalisasi KCBN Muarajambi
Warga memayungi kayu yang didandani dalam ritual Tegak Tiang Tuo untuk acara peletakan batu pertama museum di Kawasan Cagar Budaya Nasional Muarajambi di Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi, Rabu (5/6/2024). Kementerian Pendidikan, Budaya, Riset, dan Teknologi mengatakan bahwa revitalisasi di Kawasan Cagar Budaya Nasional Muarajambi, yang termasuk pembangunan museum, adalah langkah penting dari pemerintah guna melindungi warisan budaya. Foto: ANTARA/Mecca Yumna

Dirinya menjelaskan, revitalisasi ini dilanjutkan dengan penataan kawasan dan konstruksi fisik pembangunan museum Muarajambi.

“Nantinya akan dilengkapi dengan pusat kegiatan UMKM, pusat informasi turis, dan ruang untuk anak-anak,” ungkapnya.

Untuk merevitalisasi kawasan tersebut, pihaknya menggelontorkan anggaran sekitar Rp 600 miliar. (mcr19/jpnn)

Untuk melindungi warisan budaya, Kementerian Pendidikan, Budaya, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melakukan revitalisasi KCBN


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Lutviatul Fauziah, Lutviatul Fauziah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News