Lini Depan Letoy, Arsenal Disarankan Beli Lewandowski
Rabu, 16 Maret 2016 – 18:47 WIB

Robert Lewandowski. Foto: AFP
jpnn.com - LINI depan Arsenal belakangan ini menjadi sorotan. Selain itu Olivier Giroud cs juga dinilai tak cukup mampu mengemban tugas dalam mencetak gol, selepas kepergian Thierry Henry dan Robin van Persie.
Menanggapi itu, mantan gelandang Arsenal, Emmanuel Petit menyarakan agar mantan timnya itu memboyong Robert Lewandowski, penyerang Bayern Munchen pada bursa transfer musim depan.
"Saya akan senang melihat Lewandowski datang ke Arsenal, tapi saya cukup yakin dia tak akan meninggalkan Bayern Munchen untuk datang ke Arsenal," ujarnya seperti dilansir Mirror.
Baca Juga:
"Ada juga nama Aubameyang di Borussia Dortmund, tapi Arsenal butuh seorang gelandang bertahan yang hebat," tandasnya. (ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liverpool vs Newcastle, Slot: Alexander Isak Ancaman Luar Biasa untuk Lawan
- 30 Pemain Timnas Indonesia Resmi Dirilis, Erick Thohir Mania Optimistis Menang Lawan Australia dan Bahrain
- Begini Tip dari Gustavo Franca Jika Persib Ingin Pertahankan Gelar Liga 1
- Diterpa Badai Cedera, Timnas Australia Panggil Banyak Debutan
- Juru Kunci Liga 1 Tembus Semifinal AFC Challenge League
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung