Lion Air Delay Sampai Sembilan Jam, Sabar, Ini Demi Keselamatan
Minggu, 12 Mei 2019 – 13:07 WIB
Lion Air juga menyediakan fasilitas berdasarkan permintaan penumpang apabila ada yang akan melakukan pengembalian dana atau perubahan jadwal berangkat menurut aturan yang berlaku, yaitu PM 185 Tahun 2015 tentang standar pelayanan penumpang kelas ekonomi angkutan niaga berjadwal dalam negeri.
“Lion Air akan meminimalisir dampak yang timbul, agar operasional Lion Air lainnya tidak terganggu,” pungkasnya. (boy/jpnn)
Lion Air Palangkaraya - Sidoarjo dijadwalkan berangkat pukul 11.40, tetapi baru terbang pukul 20.20.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Juanda Menggagalkan Ekspor Satwa Hidup
- BookCabin Ambassador Bakal Hadir di Berbagai Bandara Indonesia
- Pengusaha yang Paksa Anak Sujud dan Menggonggong Ditangkap Polisi
- Mulai 20 November 2024, Lion Air Buka Rute Palembang - Denpasar
- Cuaca Buruk, Lion Air Tujuan Bengkulu Dialihkan ke Palembang
- Dunia Hari Ini: Lion Air Ikut Hentikan Pengoperasian Boeing 737-9 Max