Lippo Karawaci Tawarkan Cendana Essence, Posisi Strategis
John menjelaskan LPKR terus berinovasi dalam menciptakan produk unggulan. Dia juga menegaskan bahwa untuk mengejar target prapenjualan pada 2022, manajemen LPKR menerapkan 4 strategi.
Pertama, meluncurkan kembali produk-produk residensial untuk pemilik rumah pertama. Kedua, menambah produk residensial premium dan unit ruko.
Ketiga, menawarkan apartemen mid-rise untuk memperluas penetrasi pasar. Terakhir, mendorong permintaan untuk unit high-rise siap huni.
“Target yang akan diraih tahun ini sebesar Rp5,2 triliun dan tetap berkomitmen menyediakan perumahan berkualitas untuk memenuhi permintaan yang kuat dari pemilik rumah pertama, bahkan saat kami mendiversifikasi penawaran produk dan harga produk," pungkas John Riady. (esy/jpnn)
Lippo Karawaci menawarkan Cendana Essence yang posisinya strategis dengan sasaran pembeli rumah pertama.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
- Berpengalaman 19 Tahun, Safira Group Wujudkan Hunian Impian di Solo Raya
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah
- Industri Properti Bergerak Dinamis, LPKR Memperluas Penawaran Produk Baru Harga Terjangkau
- Lippo Karawaci Luncurkan Ribuan Program Berbasis Masyarakat, Ada Beasiswa untuk Mahasiswa
- Dukung Pembangunan Infrastruktur & Perumahan dengan Semen Hijau, SIG Ajak Semua Pihak Bersinergi
- Lippo Karawaci Gunakan Proses Ultrafiltrasi Canggih Olah Air Limbah