Listrik Naik, Pengusaha Ancam PHK
Minggu, 23 September 2012 – 05:35 WIB
"Kalau kami (Apindo) masih akan kaji dulu. Pekan depan, pemerintah mengajak kami bicara, setelah itu baru kami akan tentukan sikap," ujarnya.
Rencana pengusaha untuk mengajukan judicial review direspons Menteri Keuangan Agus Martowardojo. Menurut dia, pengusaha mestinya tidak tergesa-gesa melakukan aksi judicial review untuk memprotes kebijakan pemerintah.
"Ini tidak sehat, jangan bikin tradisi mudah judicial review, kan bisa dibicarakan baik-baik," katanya.
Menurut Agus, pengusaha juga harus mengerti besarnya beban yang ditanggung pemerintah untuk menyubsidi listrik. Sebagai gambaran, tahun depan pemerintah mengalokasikan subsidi listrik Rp 80,9 triliun dengan asumsi kenaikan tarif listrik 15 persen. Jika tanpa kenaikan tarif, maka beban subsidi bakal mencapai Rp 93 triliun-Rp 100 triliun.
JAKARTA - Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sudah sepakat untuk menaikkan tarif tenaga listrik (TTL) secara bertahap sebesar rata-rata
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Berikan Fasilitas KITE ke Perusahaan Pengolah Plastik Ini
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Tutup Gelaran SME Market 2024 Keempat di Bandung
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- HUT ke-20 Bank Sumut Syariah, Pj Gubernur Minta Inovasi Dilanjutkan
- Peluncuran Online Eksklusif Heart Bag Kolaborasi Voneworld & Heart Evangelista, Hanya di Shopee
- DISPUSIP DKI Jakarta Beri Penghargaan kepada Penerbit & Mitra Kolaborasi