Litbang Kompas Sebut Olahraga Bisa Jadi Perekat Masyarakat Indonesia

Litbang Kompas Sebut Olahraga Bisa Jadi Perekat Masyarakat Indonesia
Menpora Dito Ariotedjo menyebut Kemenpora merupakan rumah bagi para pejuang olahraga Indonesia. Tak ada diskriminasi. Foto: Kemenpora.

Masyarakat Indonesia pun yakin dengan Indonesia akan menjadi tuan rumah Olimpiade 2036. Menurut Litbang Kompas, keyakinan itu menjadi modal sosial bagi pemerintah.

“Lebih dari 92 persen responden merasa yakin bahwa Indonesia bisa menjadi tuan rumah Olimpiade 2036 yang rencananya akan diselenggarakan 12 tahun mendatang,” ujarnya.

“Keyakinan ini bisa menjadi modal sosial bagi pemerintah untuk mewujudkan impian tersebut,” katanya.(dkk/jpnn)

Litbang Kompas melakukan survei soal persepsi publik terhadap olahraga Indonesia. Mereka menyampaikan bahwa olahraga bisa merekatkan masyarakat Indonesia.


Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News