Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
Untuk melihat klasemen lengkap, klik berita ini: Jadwal MotoGP Barcelona, Klasemen, dan Hasil Seri Musim Ini.
Soal peringkat ketiga, Marc Marquez sempat berucap dia sudah tak memikirkannya.
Namun, si pesaing, yakni Enea Bastianini tak percaya dengan omongan Marc.
"Lihat saja saat balapan, apakah dia (Marc) benar-benar tidak peduli dengan peringkat ketiga," kata Bastianini seperti dikutip dari Motosan. (adk/jpnn)
MotoGP Barcelona 2024
Jumat (15/11)
16.45-17.30 WIB: Free Practice 1 (Takaaki Nakagami)
21.00-22.00 WIB: Practice (Francesco Bagnaia)
Sabtu (16/11)
16.10-16.40 WIB: Free Practice 2
16.50-17.05 WIB: Qualifying 1
17.15-17.30 WIB: Qualifying 2
21.00 WIB: Sprint 12 Laps
Minggu (17/11)
15.40-15.50 WIB: Warm Up
20.00 WIB: Race 24 Laps
Senin (18/11)
01.30 WIB: MotoGP Awards
Siapa yang mendapat posisi start paling depan bakal ditentukan pada kualifikasi MotoGP Barcelona.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez
- MotoGP Barcelona: Ada Masalah, Martin Gugup, Pecco Takut
- Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Barcelona
- Hasil Practice MotoGP Barcelona, Top 10 Langsung ke Kualifikasi Utama
- Hasil FP1 MotoGP Barcelona Mengejutkan, Bukan Martin atau Pecco Paling Kencang