Live Streaming Persebaya Vs Bali United: Serdadu Tridatu Butuh Satu Poin
Rabu, 24 April 2024 – 13:35 WIB

Pelatih Bali United Stefano Cugurra. Foto: diambil dari ligaindonesiabaru
Tim pengin hasil maksimal meski satu poin sudah dapat menjadi modal melaju ke Championships Series.
“Kami siap untuk pertandingan menghadapi Persebaya,” ujar mantan pemain Persija Jakarta itu.
Laga Persebaya vs Bali United di Gelora Bung Tomo, Surabaya bakal kick off sore ini mulai pukul 15.00 WIB, dan bisa disaksikan via live streaming Vidio https://www.vidio.com/live/14024-bri-liga-1?schedule_id=3396999. (lib/jpnn)
Jadwal Pekan ke-33 Liga 1
Klasemen Liga 1 (flashscore)
Pekan ke-33 Liga 1 dibuka dengan big match Persebaya Surabaya Vs Bali United di GBT sore ini.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Begini Tip dari Gustavo Franca Jika Persib Ingin Pertahankan Gelar Liga 1
- Juru Kunci Liga 1 Tembus Semifinal AFC Challenge League
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?