Liverpool vs MU, Setan Merah Compang-Camping

jpnn.com - LIVERPOOL- Manchester United tampil pincang saat bertandang ke markas Liverpool pada pekan ke-30 Premier League 2014/2015 di Stadion Anfield, Minggu (22/3) malam WIB.
Tim berjuluk Setan Merah itu tak bisa menurunkan beberapa pemain pentingnya. Di antaranya ialah Marcos Rojo dan Luke Shaw yang selama ini menjadi andalan di lini belakang.
Selain itu, MU tak bisa menggunakan tenaga Angel Di Maria dan Robin Van Persie. Di sisi lain, Liverpool mengusung kekuatan yang hampir komplet dalam pertandingan sarat gengsi itu.
Tim berjuluk The Reds itu hanya tak bisa menurunkan Steven Gerrard. Laga itu akan menjadi pertaruhan bagi kedua tim untuk mengamankan posisi empat besar klasemen Premier League. (jos/jpnn)
Susunan pemain Liverpool vs MU:
Liverpool: Mignolet; Can, Skrtel, Sakho; Henderson, Allen, Moreno, Sterling, Lallana; Coutinho, Sturridge.
LIVERPOOL- Manchester United tampil pincang saat bertandang ke markas Liverpool pada pekan ke-30 Premier League 2014/2015 di Stadion Anfield, Minggu
- 10 Wakil Indonesia Tembus 16 Besar All England 2025
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?