Livni Galang Loby Susun Kabinet Baru
Selasa, 23 September 2008 – 11:54 WIB

Livni Galang Loby Susun Kabinet Baru
Livni sendiri juga terus melakukan lobi politik. Dia telah bertemu Ehud Barak, menteri pertahanan sekaligus pemimpin poartai terbesar ke dua, Parai Buruh, untuk menjajaki kemungkinan membentuk koalisi pada Minggu lalu. ’’(Pertemuan) itu bagus, seperti pertemuan bisnis’’ ujar Barak kepada wartawan.
Baca Juga:
Sehari sebelum bertemu Livni, Barak bertemu Benjamin Netanyahu, kepala Partai Likud, partai oposisi sayap kanan paling berpengaruh. Benjamin meminta Barak tidak begitu saja menerima pinangan partai berkuasa pimpinan Livni. Likud memang sangat berkepentingan agar Livni gagal berkuasa. Sebab, bila itu terjadi dan pemilu digelar, Likud, seperti ditunjukkan hasil sejumlah jajak pendapat, paling berpeluang untuk menang. (Rtr/The Star/ape/ttg)
JERUSALEM – Ketidakpastian masih mengelayuti Israel. Meski Ehud Olmert telah menyerahkan surat pengunduran diri pada Minggu (21/9) lalu, hingga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi