LKPP Minta Jatah Remunerasi 2011
Kamis, 10 Juni 2010 – 13:54 WIB
Hal yang sama diungkapkan Pimpinan Komisi XI Sohibul Imam. Politisi dari Fraksi PKS ini menyatakan, tidak semudah itu mendapatkan remunerasi. Kementerian/lembaga yang sudah lama dinilai saja belum langsung mendapatkan remunerasi. Apalagi LKPP masih lembaga baru yang belum diketahui kinerjanya seperti apa.
Baca Juga:
"Jangan terlalu banyak memintalah, kerja saja dulu baik-baik. BPPT saja sudah lama dinilai tapi belum dapat-dapat," imbau Imam.(esy/jpnn)
JAKARTA- Meski terbilang baru, namun Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) juga meminta jatah remunerasi pada 2011 mendatang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi
- Mendes Yandri Optimistis Desa Mampu Penuhi Bahan Baku Protein Program Makan Bergizi Gratis
- Kembangkan Bisnis, Anak Usaha ABMM Akuisisi Perusahaan Logistik Global Asal Prancis
- Ninja Xpress Bagikan 4 Strategi untuk Atasi Tantangan di Industri Ritel F&B
- Sinergi dengan Polri & TNI, Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di 3 Wilayah Ini