llmuwan Deteksi Banjir Besar di Lapisan Bawah Antartika
Rabu, 03 Juli 2013 – 10:57 WIB
"Ini mencakup area seluas sekitar 260 km persegi, seukuran Edinburgh, dan sebanyak 70 m dalamnya," lanjutnya.
"Dari data ICESat telah terjadi perubahan elevasi yang besar, tapi baru sekarang kita mampu menggetahui skala sebenarnya dari apa yang terjadi," tuturnya.
Sebelumnya, dari pantauan satelit, akibat pemanasan global membuat perubahan iklim di kutub Bumi. Salah satunya adanya pecahan gunung es di Antartika yang hanyut hingga menuju perairan Australia sekitar Macquarie Island diikuti 100 potongan es kecil menuju arah Selandia Baru. Yang paling membuat miris adalah besarnya bongkahan gunung es yang larut terbawa arus tersebut besarnya setara dengan dua kali luas Hongkong. (Esy/jpnn)
LEEDS--Para ilmuwan menemukan bukti adanya banjir besar di bawah lapisan Antartika. Penyebab kejadian tersebut diduga berasal dari sebuah danau di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
- Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
- Hmmm... Puluhan Warga Yahudi Israel Mau Jadi Mata-Mata Iran
- Erdogan Jorjoran Menyokong Musuh Assad, Apa Kepentingan Turki di Suriah?
- Geledah Kantor Presiden, Polisi Korsel Cari Bukti Pengkhianatan