Lobang Sewu Erorejo, Grand Canyon di Wonosobo...Yuuk ke Sana
Rabu, 30 Desember 2015 – 00:09 WIB

Suasana keramaian Lobang Sewu saat hari libu.Foto: Erwin Abdillah/Magelang Ekspres/JPG
Hal tersebut juga ditanggapi Kepala Kantor Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wonosobo, Agus Purnomo, bahwa perubahan musim tidak banyak memengaruhi kondisi area wisata Lobang Sewu.
Harapan Agus, wisatawan tidak hanya terkonsenterasi di area Dieng saja, tetapi juga meramaikan obyek wisata lainnya.
Agus juga berharap para pengunjung tetap menjaga kebersihan dan kelestaian obyek wisata sehingga bisa dinikmai semua wisatawan hingga kapanpun.
“Di Erorejo, wisatawan bisa mengunjungi berbagai tempat selain Lobang Sewu, ditambah dengan kekayaan kuliner dan kesenian setempat,” tuturnya. (win/sam/jpnn)
LOBANG Sewu Erorejo merupakan salah satu destinasi wisata yang bisa dibilang anyar di Wadaslintang, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. Belakangan banyak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu