Lobi Industri Senjata Mulai Aktif Pengaruhi Pemilu di Australia
Senin, 22 Oktober 2018 – 12:00 WIB
Mantan Wakil Perdana Menteri Australia Tim Fischer, arsitek perjanjian senjata api tahun 1996, mengaku prihatin dengan aktivitas lobi industri senjata.
"Ada upaya keras mereka yang menghasilkan uang dari perdagangan senjata ke negara ini," katanya kepada ABC.
"Kita perlu mengawasi ketat hal itu jangan sampai menyebabkan Australia dan parlemen negara bagian dan teritori, lembaga legislatif, salah jalan," katanya Fischer.
Simak beritanya dalam Bahasa Inggris di sini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata