Loh loh...Kata Anak Buah Prabowo Suara NasDem dan PKB Belum Tentu Dihitung
Rabu, 16 Desember 2015 – 21:02 WIB
Sufmi Dasco Ahmad di sidang MKD, Rabu (16/12) Foto : Ricardo/jpnn
JAKARTA - Wakil Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Sufmi Dasco Ahmad mengatakan belum bisa memastikan bahwa suara anggota MKD dari Fraksi Nasional Demokrat (Nasdem) dan Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) bisa dihitung.
"Sementara tadi MKD baru sepakat bahwa anggota MKD dari Nasdem dan PKB bisa dapat mengikuti rapat terbuka dengan mendengarkan pendapatnya sambil kita menunggu surat yang turun dari Pimpinan DPR tentang susunan dan personalia anggota MKD yang baru," kata Sufmi Dasco Ahmad, di sela-sela sidang MKD, di Gedung DPR, Senayan Jakarta, Rabu (16/12).
Soal apakah nanti dihitung atau tidak lanjutnya, belum ada yang bisa memastikan?. "Ya, saya tidak tahu, ini kan lagi baru diminta sekarang suratnya ke pimpinan DPR," imbuhnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Sufmi Dasco Ahmad mengatakan belum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pramono Minta Para Pelamar PPSU hingga Damkar Seharusnya Daftar ke Kelurahan
- Pakar Transportasi: Revisi UU Lalu Lintas Solusi Atasi Persoalan ODOL
- Pakar Tegaskan Penunjukan Juru Bicara Presiden Tidak Boleh Melalui Lisan
- Kuasa Hukum: Perkara Jam Mewah Richard Mille Memasuki Tahap Mediasi
- Bea Cukai Sita 12 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Operasi Bersama di Cilacap
- Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim Polri