Lokasi Penyusunan BAP Rani Dipersoalkan Antasari
Kamis, 05 November 2009 – 19:32 WIB
Lokasi Penyusunan BAP Rani Dipersoalkan Antasari
JAKARTA - Berita Acara Pemeriksaan (BAP) saksi Rani Juliani dalam kasus pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen ternyata tidak seluruhnya dibuat di Polda Metro Jaya. Fakta ini diperoleh setelah Rani diperiksa sebagai saksi pada sidang lanjutan kasus pembunuhan berencana Nasrudin dengan tersangka Antasari Azhar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (5/11). Hotma juga menilai kesaksian Rani tidak logis. Alasannya, kata Hotma, Rani mengakui saat ke kamar 803 Hotel Grand Mahakam caddy golf Padang Golf Modern Land, Tangerang itu datang berdua dengan suaminya kemudian menamparnya. "Dan ada yang mengatakan Rani mengancam terdakwa. Itu tidak ada," tegasnya.
Pengacara Antasari, Hotma Sitompul mengungkapkan, dari pengakuan Rani diperoleh fakta bahwa tidak semua isi BAP dibuat di kantor polisi. "Kita mendapatkan fakta bahwa BAP Raniyang begitu tebal tidak seluruhnya dibuat dikantor polisi," katanya Hotma.
Baca Juga:
Walaupun tertulis BAP disusun di Polda Metro kata dia, tapi kenyatanya ada yang dibuat di hotel, di apartemen, di rumahnya dan di restoran. "Ini tidak bisa diterima dan ini yang mesti diberesin semua," ucapnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Berita Acara Pemeriksaan (BAP) saksi Rani Juliani dalam kasus pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen ternyata tidak seluruhnya dibuat di Polda
BERITA TERKAIT
- BBPVP Bandung & Yayasan Inovasi Muda Indonesia Beri Pelatihan di Sektor Green Jobs
- Kades Kohod Dijebloskan Polisi ke Sel
- Dukung Ketahanan Pangan, Polda Riau Meluncurkan Program P2L
- Seminar dan Workshop Mukjizat Al-Qur’an 2025: Menyingkap Bukti dan Menggali Teori
- Kongres Demokrat, AHY Terharu Mengenang Renville Antonio
- Revisi KUHAP, Akademisi FHUI Sebut Penguatan Dominus Litis Meningkatkan Efektivitas Gakkum