Lokasi Uji Emisi Kendaraan di DKI Masih Jauh dari Target, Sebegini Jumlahnya
Jumat, 28 Januari 2022 – 22:54 WIB

Diskusi 'Upaya Pemprov DKI Jakarta Menuju #LangitBiru' di Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (28/1). Foto : Ryana Aryadita Umasugi (JPNN.com)
Selain itu, Yogi menyebut Polda Metro Jaya tengah berencana memperluas penerapan sanksi tilang hingga ke daerah penyangga.
Tujuannya supaya penerapan sanksi tilang bagi kendaraan tak lolos uji emisi lebih baik.
"Kemungkinan juga penegak hukum, Polda Metro Jaya umumnya Jabodetabek masuk ke daerah lingkup PMJ, ya, mereka sudah punya rencana lakukan penegakan ini tak hanya di Jakarta, tetapi juga di daerah penyangga," kata dia. (mcr4/jpnn)
Pejabat Humas Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta Yogi Ikhwan mengungkapkan masih minimnya lokasi uji emisi terutama untuk sepeda motor di ibu kota.
Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Pemprov DKI Jakarta Siapkan Aplikasi Layanan Konsultasi Kesehatan Mental & Jiwa, Gratis
- Bank DKI Cairkan KJP Plus Tahap I 2025 kepada 707.622 Siswa
- Pemprov DKI Kembali Buka 5.459 Kuota Mudik Gratis
- IKA UII Bantu Pemprov DKI Tangani Korban Banjir Jakarta
- PAM JAYA Bakal Pasang Meteran Air di Apartemen Demi Hindari Hal Ini