Loker BUMN Hadir Lagi, Siap-Siap Kirim Lamaran Yuk!
jpnn.com, JAKARTA - Kabar baik bagi job seeker, lowongan kerja (loker) BUMN kini hadir kembali.
Kali ini, loker BUMN dari PT LPP Agro Nusantara membuka kesempatan untuk berbagai formasi untuk trainer, konsultan, dan assessor.
Dilansir dari laman resmi @kemnaker LPP Agro Nusantara membuka lowongan untuk bidang kompetensi SDM, Ilmu Tanah, proteksi tanaman atau hama penyakit tanaman, budi daya atau agronomia atau agroteknologi, pengolahan atau teknik kimia, teknik mesin, teknik elektro, akuntansi.
"Keuangan, manajemen strategis, psikologi, dan psikolog," tulis Kemnaker.
Adapun jobdesk yang diperlukan yakni mengajar, konsultan dan assessor, mengelola pelatihan, konsulasi dan assessment.
LPP Agro Nusantara membutuhkan tenaga kerja dengan kualifikasi:
1. Pendidikan minimal S1, S2 akan menjadi nilai tambah
2. IPS S1 minima 3,25
Kabar baik bagi job seeker, lowongan kerja (loker) BUMN kini hadir kembali, kali ini di PT LPP Agro Nusantara
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar