Lolos Limit Atau Pakai Wild Card
Jumat, 22 Juni 2012 – 16:05 WIB

Lolos Limit Atau Pakai Wild Card
"Dua even itu masuk dalam penilaian kualifikasi. Kami berharap lolos karena merek tinggal sedikit lagi memenuhi limit B," ucapnya.
Baca Juga:
Saat ini, lanjut Boedi, catatan waktu lari 100 meter gawang Dedeh adalah 13,18 detik. Catatan itu berselisih 0,03 detik dari limit B Olimpiade di angka 13,5 detik. Sementara catatan Maria, terpaut 0,1 meter dari limit B olimpiade yang ada di angka 6,65 meter. Lompatan terbaik Maria adalah 6,55 meter.
"Dengan latihan yang dilakukan, kami harus optimistis keduanya bsia lolos. Mereka juga bekerja keras untuk memenuhi limit itu," tutur lelaki berkacamata tersebut.
Nah, seandainya kedua atlet tersebut belum bisa memenuhi limit B kualifikasi Olimpiade pada 30 Junji nanti, maka PB PASI akan memanfaatkan jatah wild card. Tapi, atlet yang diberangkatkan bukan dari dua nomor tersebut, melainkan dari nomor lari Marathon, Triyaningsih.
JAKARTA - Tim Atletik Indonesia dipastikan bakal menambah satu jatah atlet lagi menuju Oimpiade London 2012 melalui jalur wild card di sektor putri.
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri