Longsor di Tebo, Korban Belum Ditemukan
"Satu orang masih belum ditemukan juga hingga sore ini, kita masih melakukan pencarian terus," beber Saifuddin.
Rencananya hari ini pencarian akan kembali dilakukan mulai pagi hari. Jika sebelumnya pencarian banyak terfokus pada lokasi pondok dan tempat penemuan jasad korban yang pertama, maka hari ketiga pencarian aaka mukai melebar.
Beberapa titik di luar pondok akan menjadi sasaran pencarian. Radius pencarian dilebarkaan dan penggalian juga akan dilakukan sampai tanah dasar.
Sebagaimana diketahui, dua warga Pekanbaru Riau tewas tertimbun Longsor di Rt 13, Dusun Mahau, Desa Panoban,Kecamatan Batang Asam,Kabupaten Tanjab Barat, Jambi.
Jasad kedua korban yang tewas baru diketahui warga setempat pada Senin (14/11). sedangkan Peristiwa longsor sendiri terjadi pada malam Minggu.
Dua korban yang meninggal adalah Kacung (28) dan Lamban (70), masing masing merupakan warga Desa Talang Jangkang, Kecamatan Kemuning, Kabupaten indra Giri Ilir Provinsi Riau.
Dari hasil pencarian, baru satu korban yang berhasil ditemukan yakni Kacung (28). Kedua korban tewas ini adalah penebang kayu.
Saat kejadian, kedua korban sedang beristirahat dipondok miliknya yang berada didekat tebing. Lokasi pondok dekat tempat mereka menebang kayu.
KUALATUNGKAL – Tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) masih terus mencari satu korban hilang dalam longsor di kecamatan batang asam
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel