Longsor Paksa Akses Jalan Desa Lebakmekar Ditutup
Minggu, 11 Desember 2016 – 08:01 WIB
Selain mengancam keberadaan jalan desa, Rohman menambahkan, longsor tersebut juga mengancam rumah penduduk di sekitarnya.
“Jadi rumah warga yang di bawah tebing jalan juga itu berbahaya. Belum lagi rumah warga yang ada di atas tebing itu juga semakin memperpendek jarak antara bibir tebing dengan rumah warga, sehingga tentu itu berbahaya,” imbuhnya.
Salah satu warga setempat, Irfan mengeluhkan adanya penutupan jalan mengakibatkan dirinya harus memutar jalan.
“Kalau jalan kaki mungkin masih bisa, tapi kalau dengan kendaraan terpaksa harus mutar lebih jauh lagi. Kalau dipaksakan lewat jalan itu takutnya longso,” sebutnya. (den/dil/jpnn)
GREGED-Longsor yang terjadi Jumat petang (9/12) di Dusun Bubulak, Desa Lebakmekar, Kecamatan Greged, menyebabkan jalan desa di dusun tersebut terpaksa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemkot Pontianak Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas
- Jumlah Kendaraan di Kota Bandung saat Libur Natal Menurun
- Pastikan Keamanan Natal, Irjen Iqbal Kunjungi Sejumlah di Gereja di Pekanbaru
- Pj Gubernur Sumsel Jamin keselamatan Umat Katolik Saat Misa Natal 2024
- Eks Pejabat di Balik SPPD Fiktif DPRD Riau Bakal Dicekal ke Luar Negeri
- Polda Riau Musnahkan Setengah Ton Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Bukti Komitmen Kami