Loper Koran Pahlawan Informasi
Rabu, 30 Juli 2008 – 18:12 WIB

Wapres Jusuf Kalla menyerahkan doorprize kepada salah seorang loper yang beruntung. Foto: Setwapres.
Panggung raksasa Loper's Day akan dimeriahkan pertunjukan Zorro Band dan artis Indri Simanungkalit. Sejumlah artis Top 40 Indonesia lainnya akan memeriahkan Loper's Day. Puluhan media cetak yang ikut memeriahkan Loper's Day mendirikan stand di seputar panggung raksasa.
Baca Juga:
Pengamanan ketat juga terlihat di seputar panggung raksasa. Sejulah paspampres terlihat berjaga-jaga. Untuk masuk ke depan panggung utama, ratusan lopers harus melewati Metal Detector yang juga dijada papampres. (ysd/jpnn)
JAKARTA - Wakil Presiden RI, HM Jusuf Kalla menilai jasa yang sudah diberikan para loper koran kepada bangsa ini tak terhingga. Tak salah, JK berani
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- ISNU Gelar Fun Walk dan Menanam Satu Juta Pohon untuk Masa Depan Bumi