Lorenzo Buru Kesempurnaan di AS
Jumat, 27 Agustus 2010 – 05:05 WIB

Lorenzo Buru Kesempurnaan di AS
"Saya punya memori bagus dari Amerika, bulan lalu di Laguna Seca dan tahun lalu di Indy (Indianapolis). (Balapan) tahun lalu sangat luar biasa tapi kali ini saya tak ingin mengambil banyak risiko. Kami bisa menghindarinya," lanjutnya.
Baca Juga:
Tahun lalu, Lorenzo tampil amat dominan di Indianapolis. Fakta bahwa Valentino Rossi yang terjatuh dan gagal finis, turut membantunya meraih kemenangan. Saat finis, dia unggul lebih dari sembilan detik dari runner-up Alex de Angelis. "(Sirkuit) Indy sangat saya sukai dan punya sejarah yang hebat. Tim dan saya berencana untuk melanjutkan musim hebat kami di sana pada pekan ini," tegas Lorenzo.
Kemenangan di Indianapolis bukan hanya melanjutkan tren juara Lorenzo dalam beberapa pekan terakhir. Namun akan menjadi kemenangan kedelapan yang juga berarti dia makin dekat pada gelar juara dunia pertamanya di MotoGP. (ady)
INDIANAPOLIS - Tanah Amerika Serikat (AS) seakan cukup bersahabat bagi Jorge Lorenzo dalam dua tahun terakhir. Dua kemenangan plus satu podium sudah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah