Lorenzo Dapat Patung Arjuna
Tak ke Bali Untuk Mempersiapkan Diri
Sabtu, 14 Januari 2012 – 11:34 WIB
Lorenzo sendiri pada hari ini tidak akan ada acara. General Manager (GM) Promotion, Community and Motorsport Divison Yamaha Motor Indonesia Eko Prabowo menyebut jika juara dunia 2010 itu ingin free.
"Maunya begitu. Kami hanya ada acara internal Yamaha saja," ucapnya singkat.
Pada tahun ini pembalap 24 tahun tersebut juga tak akan mengunjungi Bali. "Dia tidak akan berlibur ke Bali. Sduah saya tanyakan karena agendanya cukup padat, dia harus segera persiapan sekaligus adapatasi dengan motor barunya. Apalagi akhir Januari ini dia harus langsung menguji motornya," terang Eko.
Lorenzo dan Spies dijadwalkan meninggalkan Indonesia pada Senin mendatang. Mereka bakal langsung bertolak ke Markas Yamaha untuk mempersipkan tunggangannya menghadapi musim balap 2012 (aam)
JAKARTA- Juara Dunia Moto GP 2010 lalu Jorge Lorenzo kembali menyapa Indonesia. Pembalap pabrikan Yamaha itu memulai kegiatannya di Jakarta dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- China Masters 2024: Head to Head Jonatan Christie vs Anders Antonsen, Jojo di Atas Angin
- Jadwal Final China Masters 2024: 2 Delegasi Merah Putih Berjuang, Kans Jojo Juara
- China Masters 2024: Jonatan Christie Berkali-kali Memukul Nomor 1 Dunia
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel